16 Khasiat Manjakani Untuk Pria

Khasiat Manjakani Untuk Pria

Manjakani (Quercus infectoria) adalah salah satu tumbuhan yang masih dalam keluarga dari Quercus. Di asia, tamanan ini cukup populer sebagai pengobatan tradisional.

Manjakani merupakan jenis pohon kecil yang tumbuh di kawasan Yunani dan di beberapa negera asia, dengan tinggi mencapai sekitar 4 hingga 6 kaki.

Menurut ilmu kedokteran, dalam kanza manjakani serbuk terdapat zat senyawa antara lain:
  • Anti-diabetik
  • Anti-tremorin
  • Anastesi lokal
  • Anti virus
  • Anti bakteri
  • Anti jamur
  • Larvasida
  • Anti inflamasi
  • Antioksidan
  • Kalsium
  • Karbohidrat
  • Protein
  • Serat
  • Tanin
  • Vitamin A
  • Vitamin C
  • Zat besi
Dengan beragam kandungan tersebut, maka tak heran bila tanaman manjakani menyimpan segudang manfaat untuk kesehatan tubuh laki-laki maupun wanita, berikut ini:

1. Mengencangkan vagina

Riset yang dilakukan pakar herbalis Prof. Dr. Hembing Wijayakusuma mengungkap bahwa ia menemukan ekstrak manjakani yang mampu membantu mengencangkan otot vagina yang mengalami kekenduran.

2. Keputihan

Cairan tersebut memiliki tekstur yang tidak biasa dan dapat menyebabkan rasa gatal atau nyeri. Hal ini sering kali merupakan pertanda dari sesuatu yang tidak benar pada tubuh Anda.

Keputihan tidak normal biasanya ditandai dengan bau menyengat, cairan tersebut bertekstur lebih kental disertai rasa gatal dan nyeri. Hal ini biasanya terjadi disebabkan adanya bakteri jahat.

Menurut Prof. Hembing yang mengungkapkan hasil penelitiannya terhadap tanaman manjakani mampu mengatasi keputihan berlebih.

3. Diare

Dalam jurnal hasil penelitian yang dilakukan oleh National Center for Biotechnology Information (NCBI) menyebutkan bahwa manjakani dapat menangani beragam masalah sistem pencernaan seperti diare kronis yang berlendir, disentri, sindrom iritasi usus serta mampu menghentikan pendarahan yang terjadi pada saluran cerna, serta prolaps rektal.

4. Radang kulit

Radang kulit adalah suatu kondisi ruam dan gatal yang biasanya muncul diakibatkan reaksi alergi. Meski penyakit ini dapat sembuh dengan sendirinya.
Namun, jika anda ingin segera hilang dan sembuh, anda bisa menaburkan bubuk man jakani ke bagian yang mengalami peradangan.

Sebab dalam penelitian diatas tanaman manjakani mengandung alkaloid yaitu senyawa yang mempunyai aktivitas anti mikroba.

5. Pendarahan

Beberapa penyakit seperti kista, miom dan wasir merupakan jenis penyakit yang sangat rentan mengalami pendarahan. Nah, ekstrak tanaman manjakani yang di campur sari kunyit terbukti dapat mengurangi terjadinya pendarahan serta mempercepat proses penyembuhan luka.

Hal itu dikarenakan dalam ekstrak manjakani terdapat kandungan senyawa metabolit sekunder seperti alkaloid, flavonoid, tanin, saponin, polifenol, triterpenoid, serta tidak ditemukan adanya senyawa steroid.

6. Mengatasi gangguan haid

Ada beberapa jenis gangguan menstruasi yang terjadi pada wanita, yaitu amenore, disamenore, menoragia dan oligomenorea. Siklus menstruasi pada wanita yang tidak teratur dapat menimbulkan nyeri bahkan hingga demam.

Untuk mengatasi gangguan haid tersebut, anda cukup minum air rebusan tanaman manjakani.

Manfaat lain dari tanaman manjakani antara lain:
  1. Infeks saluran kemih
  2. Menjadi alat kontrasepsi
  3. Prolaps uteri
  4. Mencegah dan mengobati penyakit kencing manis
  5. Menjadikan awet muda
  6. Menyehatkan mata
  7. Mengatasi kulit kering
  8. Mengatasi kulit berminyak
  9. Memulihkan stamina
  10. Mencegah penuaan dini
  11. Meningkatkan kejantanan pria
  12. Meningkatkan hormon estrogen
  13. Mencegah dan mengobati kanker
Itulah beberapa manfaat dadi tanaman manjakani yang dapat kamu rasakan setalah mengkonsumsi secara rutin hanya dalam 1 minggu.

Belum ada Komentar untuk "16 Khasiat Manjakani Untuk Pria "

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel